Senin, 22 Juni 2015

Pemakaian Aplikasi Q-Dir


 Aplikasi Q-Dir 

oleh : Tridian 


Q-Dir adalah suatu aplikasi yang dapat membantu anda mempercepat pekerjaan mengopi paste suatu file dari folder satu ke folder yang lainya tanpa kesusahan membuka dan menutup folder yang laninya.
Anda akan dapat langsung copy paste dengan mudah.
dengan aplikasi ini anda dapat melihat folder file anda dengan empat sisi yang dapat anda manfaatkan semuanya. 

caranya sangat mudah :

1 Persiapkan komputer anda 
2.Nyalakanlah jaringan internet 
3.Download aplikasi Q-Dir disamping ini : Disini
4.Instal pada komputer atau laptop anda
5.Setelah selesai instal aplikasi

mudah dan gampangkan....

Seemoga bermanfaat .....Amieen

Tidak ada komentar:

Posting Komentar